Kanker Hati

Apa itu Kanker Hati?

Kanker hati adalah kanker yang bermula dari organ hati dan bisa menyebar ke organ lain. Terjadi ketika sel-sel di organ hati bermutasi, kemudian membelah diri secara tidak terkendali dan membentuk tumor.

Kanker hati adalah satu dari lima jenis kanker yang paling banyak menyebabkan kematian. Berdasarkan riset Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) di tahun 2020, kanker hati bertanggung jawab atas lebih dari 800.000 kematian akibat kanker di seluruh dunia.

Fungsi Hati

Hati memiliki banyak fungsi penting bagi tubuh. Beberapa di antaranya adalah membersihkan darah dari racun dan zat berbahaya, seperti alkohol, membantu proses pencernaan makanan, dan mengontrol pembekuan darah.

Faktor Terjadinya Kanker Hati

Kanker hati sering menyerang seseorang yang menderita hepatitis B atau hepatitis C dalam jangka panjang (kronis). Selain itu, orang yang sering mengonsumsi minuman beralkohol secara berlebihan juga lebih berisiko terserang kanker hati.

Risiko dan Pencegahan

Kanker hati sering ber risiko pada orang yang mempunyai keluhan Hepatitis,  kanker hati dapat dikurangi dengan melakukan pencegahan terhadap hepatitis B, misalnya dengan vaksinasi hepatitis B dan dengan menghindari atau membatasi konsumsi minuman beralkohol.

Gejala dan Komplikasi Kanker Hati

Gejala yang paling sering dialami oleh penderita kanker hati adalah hilang nafsu makan, mual, muntah, dan berat badan yang turun drastis. Penderita juga dapat mengalami keluhan penyakit kuning dan perut membengkak.

Deteksi dan penanganan dini akan mengurangi risiko terjadinya komplikasi berupa kerusakan dan kegagalan fungsi hati lebih lanjut.

Kami berikan Rekomendasi Pengobatan Herbal Alami Dengan Harga Terjangkau

IDR Madu Max Solusi Mengatasi Masalah Kanker Hati  yang dapat memberikan kesembuhan total, Biidznillah…

Tentunya atas seizin Allah 😊

Konsultasi Sekarang Disini

Salam Sehat Reza Herbal Indonesia 😊

~ The Solution For Your Health Problems ~